Berada terdekat dari lokasi anda, mungkin ada salah satu jenis koperasi yang sudah sangat umum ditemukan, yakni Koperasi Simpan Pinjam (KSP).
Masyarakat sudah tidak asing lagi bahwa lembaga keuangan yang satu ini bisa menjadi salah satu solusi keuangan ketika sedang membutuhkan pinjaman dana tunai tanpa jaminan atau dengan agunan apabila menginginkan pencairana dana yang lebih besar.
Cara menemukan alamat kantor KSP terdekat dari tempat anda
Sangat mudah bila anda ingin memperoleh informasi tepat dan akurat mengenai alamat kantor KSP yang paling dekat dengan lokasi anda berada.
Koperasi simpan pinjam tanpa survey juga bisa anda temukan cukup dengan menggunakan bantuan aplikasi google map di perangkat smartphone Android atau iPhone lalu mengetikkan pencarian alamat denga kata kunci koperasi simpan pinjam terdekat.
Berikut ini adalah contoh pencarian untuk wilayah Kota Surabaya:
Jelaskan apa yang dimaksud dengan koperasi simpan pinjam dan contohnya?
Koperasi simpan pinjam adalah lembaga yang bergerak dalam bidang keuangan dengan kegiatan usaha yang berupa menerima simpanan maupun pinjaman.
Pengertian lainnya bahwa koperasi simpan pinjam adalah lembaga keuangan bukan bank dengan kegiatan usaha menerima simpanan dan memberikan pinjaman berupa uang kepada para anggotanya.
Dalam menjalankan usahanya, semua tipe kopersi memegang asas yang sama yaitu asas kekeluargaan. Hal ini ditujukan untuk membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat Indonesia.
Beberapa contoh KSP yang resmi terdatar OJK dan sudah memiliki cabang kantor tersebar diberbagai daerah diantaranya ialah:
Berikut ini adalah beberapa contoh koperasi simpan pinjam yang ada di Indonesia:
#1 Koperasi Unit Desa (KUD)
KUD biasanya berdiri di pedesaan dan menganut nilai kebersamaan. Tujuan utama KUD adalah untuk memenuhi keperluan para anggotanya dalam hal peralatan dan bahan pertanian, serta melayani simpan pinjam kepada anggotanya.
#2 Koperasi Serba Usaha (KSU)
KSU biasanya berdiri di pedesaan dan juga perkotaan. Tujuan utama KSU adalah untuk membantu para anggotanya dalam permodalan dan pengembangan usaha.
KSU juga melayani simpanan dan pinjaman lunak bagi para anggotanya. Selain itu, KSU juga membantu pembelian kebutuhan para anggotanya secara kredit, misalnya kredit kendaraan bermotor.
#3 Koperasi Pasar
Koperasi pasar biasanya berdiri di pasar dimana para anggotanya terdiri dari pedagang, kuli panggul, dan lain-lain. Tujuan koperasi pasar adalah untuk membantu anggotanya dalam hal simpan pinjam modal dan hasil usaha serta penyedia keperluan usaha para anggota.
Apa syarat pinjam uang di koperasi?
Syarat-syarat yang harus dipenuhi dalam cara mengajukan pinjaman di koperasi adalah: berstatus sebagai anggota koperasi atau calon anggota koperasi. mengisi formulir/proposal pengajuan pinjaman dana yang tersedia. nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) untuk pinjaman dana di atas Rp50 juta.
Bagaimana cara pinjam uang di koperasi simpan pinjam?
Cara pinjam uang di KSP terdekat dari lokasi anda
Serahkan berkas persyaratan dan proposal pengajuan pinjaman dana. Untuk pinjaman bisnis, kamu harus melalui sesi wawancara dengan petugas koperasi. Proposal pinjaman dana akan diproses dan diperiksa selama beberapa hari.
Persyaratan pinjaman dana koperasi tanpa jaminan adalah:
- Warga Negara Indonesia
- Usia minimum: Usia 21 tahun atau 18 tahun sudah menikah
- Usia maksimum: Usia 55 tahun saat pinjaman jatuh tempo
- Memiliki e-KTP
- Memiliki NPWP Khusus khusus untuk pinjaman 50 juta tanpa jaminan atau dengan jaminan.
Jika pengajuan pinjaman dana disetujui, kamu akan membahas akad pinjaman Dalam akad pinjaman, kamu akan membahas mengenai bagi hasil dan cicilan bulanan.
Setelah itu dana akan dicairkan sesuai waktu yang tertera dalam akad.
Apakah koperasi bisa pinjam uang tanpa jaminan?
Karena berprinsip untuk kesejahteraan anggotanya, koperasi juga menawarkan pinjaman tanpa jaminan seperti produk perbankan.
Meminjam di koperasi tanpa jaminan juga akan mengurangi praktik rentenir dengan sistem bagi hasil.
Apa perbedaan KSP dengan bank?
Koperasi didirikan untuk mendapatkan dana dari anggotanya dan mensejahterakan anggotanya sendiri. Sedangkan, perbankan didirikan dengan tujuan untuk menghimpun dana dan menyalurkan dana dari masyarakat itu sendiri.
Berapa bunga koperasi per bulan?
Koperasi biasanya lebih merakyat karena bunga pinjaman koperasi biasanya berkisar antara 0.3 hingga 2.5% per bulan. Namun perlu diingat, biasanya ketika ingin meminjam dana di koperasi, kamu perlu untuk menjadi member atau anggota koperasi yang bersangkutan.
Berapa besaran bunga pinjaman Koperasi Simpan Pinjam? Besaran bunga pinjaman koperasi simpan pinjam (KSP) bervariasi, ada yang mematok bunga sebesar 7 persen per tahun, 8,5 persen per tahun, ataupun 20 persen per tahun. Semua tergantung dari jenis pinjaman yang diambil.
Simak juga ulasan menarik lainnya tentang info KSP online resmi terdatar OJK serta pembahasan terbaru tentang solusi keuangan tempat pinjam uang jaminan KTP
Tabel cicilan koperasi simpan pinjam sesuai dengan tenor pelunasan
Syarat pinjam uang di KSP Sejahtera Bersama
Persyaratan wajib serta dokumen pendukung yang dibutuhkan untuk mengajukan kredit pada KSP Sejahtera Bersama diantaranya ialah:
- Wajib menjadi anggota KSP Sejahtera Bersama
- Usia minimal 21 tahun atau sudah menikah dan usia maksimal 55 tahun sampai batas akhir cicilan
- Pengajuan melalui kantor cabang terdekat atau secara online di website https://kspsb.id/
Kelengkapan dokumen yang harus disertakan:
- Foto copy e-ktp peminjam yang masih berlaku
- Copy KK (Kartu Keluarga)
- FC Surat Nikah bagi yang sudah berkeluarga
- Bukti rekening listrik
- Rekening koran tabungan
- Foto asli peminjam
- NPWP
- Lampiran SKU Surat Keterangan Usaha
Proses pengajuan pinjaman akan berlangsung cepat jika semua persyaratan dapat terpenuhi dan dana yang berhasil cair dapat digunakan untuk semua kebutuhan baik konsumtif atau produktif.
Boleh saya ajukan kk